Tokko Framework Dashboard
Pengenalan Framework
Apa itu Tokko Framework Dashboard?
Tokko Framework Dashboard - Extension Blogger akan membantu Anda mengubah opsi tema, menerjemahkan, mengelola menu tema, mengimpor demo, dan memperbarui tema tanpa kehilangan Konfigurasi Template Anda
Template Blogger Anda tentunya harus kompatibel dengan ekstensinya terlebih dahulu, sehingga Anda perlu meminta konfirmasi kepada Team Tokko sebelum menggunakannya. Dan ini adalah ekstensi Chrome sehingga hanya akan ox4berfungsi dengan Chrome.
Kegunaannya apa untuk Tokko Framework - Extension ini?
Kegunaan Extension ini adalah memudahkan anda untuk mengatur tema, mentranslate template dan masih banyak lagi.Namun tentu saja kamu perlu kode ekstensi untuk mengaktifkannya. Bagaimana cara menggunakannya?Catatan : Extension ini hanya Bisa digunakan untuk platform Blogger dan sudah diuji melalui Chrome dan Kiwi Browser (Mobile Phone)
Anda dapat menggunakannya untuk Template anda yang lain serta anda dapat mengatur template anda sesuai dengan keinginan anda cukup dengan penambahan CODE Extension untuk mengaktifkannya. Selain itu pula terdapat Twinny Seo (Check Seo postingan anda dengan mendeteksi posting yang anda buat), Amp dan non-Amp (Pelajari tentang AMP), pencaharian pengaturan pada pengaturan blogger anda, dan pelebaran Widget pada saat anda sedang menyunting widget pada Tata Letak
FITUR FRAMEWORK
Berikut ini adalah Fitur-Fitur yang disediakan oleh Framework yang kami sediakan untuk platform Blogger
- Pengaturan Template (Options)
- Translate Template (Translate)
- Pembaharuan Template (Updates) (mengubah perubahan template versi sebelumnya menjadi versi terbaru)
- Pengaturan Menu (Menus)
- Import Tema (Jika template anda memiliki Tema dan Support)
- Check Seo (Twinny Seo)
- Amp dan Non-amp (Pelajari Amp terlebih dahulu)
dan masih banyak lagi...
1 komentar
Forum ini hanya khusus untuk ulasan saja